--> Skip to main content

REM (break) pada motor DC

Mau coba penelitian kecil berikut ini?
dengan hanya menghubungkan kedua kabel dari motor DC maka kita akan membuat motor DC tersebut sulit di putar. intinya adalah pada motor terdapat magnet baik itu magnet tetap atau magnet tidk tetap yangmana jika berdekatan dengan kumparan akan menciptakan GGL (gaya gerak listrik. disini kita bukan bicara masalah generator atau sejenisnya, lebih cenderung ke efek dari medan magnet tersebut sehingga mengakibatkan motor sulit di gerakkan ke segala arah.
perhatikan gambar berikut ini:
percobaan dilakukan menggunakan 1 buah motor DC dan kita tidak menggunakan sumber tegangan sedkitpun. hanya melakukan pemasangan kabel dan menghubungkan keduanya.

bandingkan saat kedua kabel tidak dihubungkan dan pada saat kedua kabel dihubungkan.

hal ini sangat bermanfaat pada teknologi robotika contohnya pada postingan sebelumnya yaitu
Rem pada driver motor DC

referensi:
[1] wikipedia (magnet)

selamat mencoba..........
salam anak pulau......... ^_^
Comment Policy: Silahkan tuliskan komentar Anda yang sesuai dengan topik postingan halaman ini. Komentar yang berisi tautan tidak akan ditampilkan sebelum disetujui.
Buka Komentar
Tutup Komentar